Membaca Novel Ulysses-nya James Joyce 13 Tahun
"Hati-hati bisa kecanduan membaca Ulysses, tetapi kecanduan intelektual," Kata Fritz Senn. Banyak orang menyerah membaca Ulysses. Kebetulan saya ikut Reading Group Ulysses di Yayasan James Joyce Zürich, Switzerland. Setiap Selasa: 17.30-19.00 (1,5 jam) dari 3 Maret 2006 sampai Oktober 2019 (13 tahun), khatam 6 kali.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar